Rabu, 25 Mei 2011

Materi UAS PBD- ITENAS

Ketentuan UAS PBD :
  1. UAS PBD akan dilaksanakan secara tertulis dan online.
  2. UAS tertulis dilaksanakan sesuai dengan jadwal yang sudah ditentukan.
  3. Nilai UAS terdiri atas 20% UAS tertulis dan 80% UAS online.
  4. UAS online dapat diakses mulai tanggal 10 Juni 2011 jam 10.00, dengan rentang waktu 2 x 24
  5. Sebelum mengerjakan UAS online, setiap mahasiswa diwajibkan mengerjakan kuis di alamat yang sama, mulai tanggal 8-10 Juni 2011.
  6. Gunakan userid dan password yang sudah pernah anda gunakan sebelumnya untuk mengakses situs test online.
  7. Materi UAS hanya meliputi PL/SQL, yaitu : struktur dasar PL/SQL, fungsi/prosedure, parameter, cursor, trigger dan error handling.
Komposisi nilai akhir :
  • UTS : 40%
  • UAS : 40%
  • Tugas: 20% (tugas terdiri dari tugas I, sebelum uts, yang dikumpulkan via email, dan tugas II, dikumpulkan via email maksimum tanggal 13 Juni 2011 jam 24.00)

1 komentar:

  1. bu kuisnya jadi gak? ntar kalo pas abis ujian tertulis, jadi kewalahan. kalo mau juga waktunya di perpanjang. thx

    BalasHapus